16 Februari, 2010

Memutihkan bibir hitam dengan jahe


Di beberapa hari yang lalu,saya mendengar berita di Radio(RCA),mengatakan bahwa pemerintah akan mencabut kartu keluarga miskin,apabila di ketahui bahwa mereka ini adalah perokok.Orang yang sudah kecanduan rokok, ini sama seperti orang yang sudah kecanduan alkohol dan heroin.Sulit sekali untuk di berhentikan.Saya kira, warning pemerintah ini tidak akan di gubris oleh masyarakat.Kecuali pemerintah ambil sikap tegas,menutup pabrik-pabrik rokok yang menjadi sumbernya.Yah,tentu saja ini akan berdampak negatif pula pada buruh-buruh pabrik dengan kehilangan pekerjaan.Dan jumlah pengangguran di Indonesia akan bertambah.Namun,setiap masalah pasti jalan keluarnya.Selagi badan dan jiwa sehat.

Merokok,selain menimbulkan berbagai macam penyakit seperti kanker,jantung koroner,paru-paru dan lain sebagainya juga menimbulkan bibir menjadi hitam.Nah,untuk memutihkan atau memulihkan kulit bibir kembali secara alami,saya punya tipsnya dari teman.
Caranya:
Ambil jahe,cuci bersih lalu kupas dan haluskan atau parut.Oleskan ke seluruh daerah bibir.Berhubung saya lagi tidak punya jahe jadi tidak di praktekan atau di kasih gambar.:D Mungkin teman-teman ada yang tertarik,silahkan mencoba.

Teman saya ini juga pencandu rokok.Meski pernah operasi jantung,namun tetap tidak bisa berhenti merokok.Kata dia,"lebih baik aku tidak makan,dari pada harus berhenti merokok"!gila banget kan.Segitunya nikotin telah mengusai jiwa dan darahnya.Hatiku hancur kalau melihatnya sedang merokok,perasaan dia lagi bunuh diri secara pelan-pelan.Beruntunglah teman-teman yang tidak merokok.Dan alhamdulillah saya juga tidak pernah merokok.

35 komentar:

Unknown mengatakan...

tks tipsnya, mbak. tapi merokok itu memang gak baik. papa saya tuh merokoknya kuat juga. dilarang malah marah.

digituck mengatakan...

aku mau coba kawand agar bhenti meroko n bibitku gak hitam lagee ... trims tips nya yg berguna ini ya !!

Dinoe mengatakan...

Makasih tipsnya sis....

Aulawi Ahmad mengatakan...

aku harus nyoba nih :) tq dah berbagi :)

Qori mengatakan...

Alhamdulillah, ane pernah ngecobain gimana rasanya ngerokok...

tapi Alhamdulillah lagi ane udah kena efek dari ngerokok tersebut..

sehingga ane sadar!!!

Anonim mengatakan...

Alhamdulillah, saya bukan perokok. Walaupun kadang menjadi perokok pasif dari orang lain... hehehe...

sikupu mengatakan...

makasih tipsnya, lam kenal ya :)

Ali Masadi mengatakan...

wuah.. ini buat perokok ya.. aku nggak ikutan..

catatan kecilku mengatakan...

Cerita tentang rokok juga ya mbak..
Tema kita sama kali ini... ^_^

the others.... mengatakan...

Ternyata ada resepnya toh utk memutihkan bibir hitam..?

JO mengatakan...

pake odol juga bisa ya keknya?

Wawan Kurn mengatakan...

thanks!

tipsnya hebat kak!

aku dah follow, kalo berkenan, follow balik ya!

admin mengatakan...

suwun tipsnya..
terimah kasih telah vote mbk

Ivan Kavalera mengatakan...

Yang baca beritanya tempo hari itu sebenarnya juga masih belum bisa berhenti merokok.

Ivan Kavalera mengatakan...

Hehehee..

TS Frima mengatakan...

boleh dicoba...

Darin mengatakan...

tips yg bagus buat perokok (seperti saya) :)

sauskecap mengatakan...

saya sangat setuju, aneh rasanya melihat orang yang hidupnya kekurangan tetapi memanfaatkan uangnya untuk membeli rokok, mungkin pendapat saya terlalu selfish, mengingat saya tidak merokok dan belum pernah tau rasanya merokok...

harto mengatakan...

tips yang sangat membantu, trims yaa

Violet mengatakan...

bener sis. merokok itu cara bunuh diri pelan-pelan. memang apa enaknya yah merokok, membuat kenyang perut engga, yang ada malah penyakitan.

tips nya bagus sis, yang pernah saya dengar, pake odol. tapi jahe bisa juga yah.

Zippy mengatakan...

Hahha...untung saya gak merokok mbak... :D
Tapi kadang ada juga lo yang bibirnya itam dari sononya, bukan karena rokok :D
But, thx mbak buat tipsnya :)

attayaya mengatakan...

lha ntar tips ini dilaksanakan ma keluarga miskin, terus menipu data kemiskinan dan data kesehatan (rokok)
hehehehe....
di asuransi juga ditanyain tentang kebiasaan merokok.

andry sianipar mengatakan...

Salam super-
Salam hangat dari pulau Bali-
wah,, untungnya saya tidak merokok...

rizal mengatakan...

jahe memang banyak khsiatnya selain itu juga bisa untuk masuk angin, katanya juga jahe punya khasiat untuk mengahilangkat rasa sakit ikat terbentur

Dream Competition mengatakan...

@sang cerpanis bercerita
sama-sama sis.kasihan ya papanya.
@digituck
Selamat mencoba kawan.
@Dinoe
sama-sama bro.
@Aulawi Ahmad
selamat mencoba bro.
@Qori
alhamdulillah...good news bro.
@adelay
alhamdulillah...
@sikupu
salam kenal juga.
@ali mas'adi
heheheh...yang no smoking minggir :D
@catatan kecil
hehehe iya sis.
@the other
yub sis.
@Jengsri
oh bisa juga ya jeng?
@wawank
thanks wawank...
@kangtejo
kayaknya sih gagal bro maaf ya..
@Ivan Kavalera
Oh, gitu ya bro.. it's OK.
@Ivan Kavalera
hehehe
@keharian rakun
silahkan...selamat mencoba.
@Darin
thanks ya.
@sauskecap
no,pendapatmu absolutley right sis
@harto
sama-sama,thanks kunjugannya.
@Violet
Thanks sis.Oh,pakai odol juga bisa ya?saya malah baru denger hehehe
@Zippy
hohoh god boy!dari sononya juga bisa di obati bro heheh.
@Atttaya
yub bro hehehe
@andry sianupar
salam hangat juga.thanks.
@Rizal
wah,masa bro.thanks ya infonya.

kucingkeren mengatakan...

berhenti mrokok itu hrs punya tekad kuat. bisa kok, aku jg udh off 5 th ini. dan berhasil! cm tambah gendut krn jdnya ngemil permen or cokelat kalu mulut sepet. ide pake jahe menarik juga. tks y sis

Anonim mengatakan...

yang saya tahu merokok itu lebih banyak mudaratnya daripada manfaatnya,, tapi untuk berita bahwa pemkot DKI tidak menjamin keluarga miskin yang merokok sebenernya untuk melatih warga untuk hidup sehat.

ryva mengatakan...

nice infonya mb, klo bukan perokok semisalnya karena kena ultaviolet atau lipstik bisa gak pake jahe juga agar bibir gak hitam?

reni judhanto mengatakan...

Mbak.., tadi sebelum tidur Shasa pesan agar aku kabarin Tante Ais agar ambil award di blog Shasa. Jangan lupa ya..?

Blog GABUS mengatakan...

Rokok memang berbahaya

Jauhi rokok dan sejenisnya

Tips ngilangin bibir hitamnya mantap nih!

Salam, Fauzan NR

chethe_dje mengatakan...

kLo msiH t'tep m'r0k0k pa mErah kan b'than lama...??
tip's y manfaat bget

gadabinausaha mengatakan...

Makasih Tipsnya..

gadabinausaha mengatakan...

Makasih Tipsnya..

Unknown mengatakan...

orang yang merokok itu adalah orang yang banyak dosa karena menganggu orang lain dan membuat polusi

Vainit mengatakan...

Terimakasih tipsnya bagus n bermanfaat banged.. di tunggu koment baliknya :D vainit.blogspot.com